Detail Cantuman
Pencarian SpesifikArtikel
Potensi Pasar Pulai (Alstonia scholaris) Sebagai Sumber Bahan Baku Industri Obat Herbal : Studi
Jurnal Sosial Dan Ekonomi Kehutanan (Forestry Socio and Economic Research Journal) Vol. 6, Nomor. 2, Juni Tahun 2009 (Rak 7-M : Kehutanan) ABSTRAK : Pulai (Alstonia scholaris) dapat dimanfaatkan sebagai bahan baku obat herbal, terutama untuk anti hipertensi. Informasi pasar pulai sebagai bahan baku obat herbal belum tersedia, sehingga diperlukan kajian ini. Tujuan penelitian adalah mengetagui (1) prospek pasar pulai sebagai obat hipertensi, dan (2) faktor yang mempengarui permintaannya. Penelitian dilakukan di Propinsi Jawa Barat, dengan asumsi penderita hipertensi terpusat di perkotaan, dan Jawa Tengah sebagai daerah Industri herbal. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif, analisis saluran pemanasan dan margin pemanasan serta analisis regresi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pulai memiliki prospek pasar yang tinggi untuk bahan baku obat herbal dilihat dari ketersediaan bahan baku pulai. Di JawaTengah pulai tersebut di kawasan konservasi di Jepara, Banjarnegara, dan Cilacap, serta dikembangkan di Wonogiri dan Purworejo. Untuk Jawa Barat, pulai tersebar di TN Gunung Halimun, Ujung Kulon, CA Gunung Jagat (Sumedang) ....
Ketersediaan
21836.1 | JURNAL | R. Majalah | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak Dipinjamkan |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
JURNAL
|
Penerbit | Dept. Kehutanan : Bogor., 2009 |
Deskripsi Fisik |
Hal. 159-175., ilus., tabl.; 24 cm.; Hal. 175
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
1979-6013
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
INDARTIK
|
Informasi Lainnya
Anak judul |
Kasus Jawa Barat dan Jawa Tengah.
|
---|---|
Judul asli |
(Market Potential of Pulai (Alstonia scholaris) as a Source of Raw Matererials of Herbal Medicine...
|
DOI/URL |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain