Hal. 313-354 Qurrita
Buku Banjaransari jilid II merupakan naskah-naskah saduran yang dibukukan menjadi satu seri terjemahan naskah kuno dari Risalah Sejarah dan Budaya. Buku ini aslinya dituliskandalam hurup jawa, berbahasa jawa, berbentuk prosa oleh Empu Adilangu di Pajajaran. Naskah ini dituis atas perintah Raja Mundingsari pada tahun 1194 atau tahun jawa 1230.
bahagialah kita bangsa indonesia,bahwa hampir di setiap daerah seluruh tanah air hingga kini masih tersimpan karya karya sastra lama. yang pada hakikatnya adalah cagar budaya nasional kita. kesemuanya itu merupakan tuangan pengalaman jiwa bangsa yang dapat dijadikan sumber penelitian bagi pembinaan dan pengembangan kebudayaan dan ilmu di segala bidang. karya sastra lama akan dapat memberikan kh…
Buku CRITA novel-drama-puisi basa jawi merupakan buku yang berisikan kumpulan sastra jawa yang bertujuan sebagai upaya melestarikan sastra jawa. Sastra jawa merupakan salah satu unsur dari kebudayaan jawa, maka kehadirannya ditengah-tengah masyarakat jawa mewakili kenyataan pada zamannya. Estettika sastra jawa selalu berlandaskan pada imaji-imaji yang tinggi berdasarkan sastrawannya yang beraka…
Buku Aja Njagajakake Endhoge Si Blorok merupakan buku sastra jawa untuk dibaca oleh anak-anak yang terdiri ari bberapa cerita dengan judul Aja Cedhak Kebo Gupak, Aja Njagajakake Endhoge Si Blorok, Aja Demen Gumenyr, Aja Rumangsa Bisa, Aja Seneng Pijer Semaya, Jujur Gawe Mujur, Luwih Becik Apa Anane, Memayu Hayuning Bawana, Sapa Salah Seleh, dll.